Senin, 24 Desember 2012


Di jaman yang serba modern ini kita tidak bisa terlepas dari Teknologi Informasi, sampai hal yang kecil pun sekarang talah menggunakan teknologi. Dengan fasilitas kecanggihan teknologi yang ada sekarang tentu saja harus kita harus bisa memanfaatkan sedemikian rupa , yang tentunya dimanfaatkan untuk kebaikan . Mau tidak mau kita juga harus mengikuti perkembangan yang ada, walaupun kita mengikuti perkembangan teknologi bukan berarti setiap ada produk terbaru kita harus membelinya. Hal itu harus dilakukan kecuali jika kita memang benar-benar membutuhkan.
Namun yang satu ini, hampir semua orang , tidak tua tidak muda, mau yang bekerja dilapangan ataupun dikantor pasti telah memiikinya. Bahkan barang yang satu ini telah menjadi teman setiap kita pergi kemanapun. Pertanyaannya adalah barang apa itu? Pasti anda sudah bisa menduga apa yang saya maksut. Yaappp benar sekali , jawabannya adalah HANDPHONE. Dimana pun kita pergi, dalam acara apapun, bahkan saat di sekolah ataupun dikampus handphone tidak pernah tertinggal. Bahkan jika sampai tertinggal kita sampai merasa seperti kehilangan pegangan. Benar engga?
Kalo kita ngomingin handphone pasti tidak bisa terlepas dari pulsa. Pulsa itu apa? Pasti anda sudah tau kan. Jadi tidak perlu dijelaskan . hehe. Oke back to the topic. Banyaknya kebutuhan akan pulsa dapat terlihat jelas dengan banyaknya counter-counter yang bertebaran di pinggir jalan. Bahkan sekarang ada layanan pulsa elektrik yang lebih memudahkan untuk membeli pulsa , tanpa memasukkan kode voucher terlebih dahulu.

Pulsa digunakan selain untuk sms dan telepon, pulsa juga digunakan untuk membeli kuota internet. Lha yang satu ini yang membuat aku sangat sangat bohal kuota 100 boros. Bahkan jika untuk browsing2 gitu kuota 100 mb bisa habis hanya dalam waktu 5 jam. Padahal kuota 100 mb itu harganya 5000 rupiah, jadi sehari aku bisa haisin 10rb hanya untuk pulsa internet…   waahhhh bikin kantong bolong L
Dan dibawah ini aku akan menunjukkan penggunaan pulsaku setiap minggunya dalam satu bulan

Bulan 1
Bulan 2
Bulan 3
Minggu 1
10000
15000
12000
Minggu 2
10000
13000
10000
Minggu 3
15000
17000
15000
Minggu 4
15000
15000
20000




Ini nih tingkat penggunaan pulsaku, kadang naik kadang juga turun , namun terkadang juga stabil. hahaha 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar